Selasa, 02 Agustus 2016

Transaksi Penjualan dengan Tunai / Cash

Salah satu yang dipentingkan dalam software kasir / Pos adalah kecepatan dan kemudahan untuk memasukan data penjualan, sehingga antrian didepan kasir akan selalu dapat dihindari.


Maka penjualan yang paling sering adalah penjualan tunai, menggunakan software mypos anda hanya perlu mengingat 3 tombol untuk melakukan penjualan.
-          Tekan tombol F2 untuk membuat nota baru
-          Kemudian pilih kode pelanggan atau CASH untuk kode pelanggan yang tidak ingin dicatat history
-          Kemudian klik nomor polisi apabila sudah terdaftar atau ketik nomor polisinya
-          Selnjunya anda pilih kode barang atau kode servicenya beserta quantity yang diinginkan
-          Pada kolom mekanik klik tombol pilihan mekanik apabila service baris ini dikerjakan oleh satu orang mekanik, tetapi apabila dikerjakan oleh banyak mekanik anda klik kanan pada baris tersebut kemudian pilih menu item multi mekanik agar pembagian komisi dibagi rata oleh banyak mekanik.
-          Terakhir adakan proses pembayaran dengan tombol F5 untuk pembayaran cash
-          Isi jumlah bayar dan enter

-          Selanjutnya nota akan dicetak ke printer pos dan siap melayani pelanggan berikutnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar